Seorang seniman bernama Wen Fuliang asal Provinsi Shaanxi dulunya adalah seorang penegrajin ukiran kayu namun karena dipecat dari tempat ia bekerja ia memilih beralih provesi sebagi pengukir telur.
Untuk membuat sebuah karya seni ukir dari telur ini seorang pengerajin harus memiliki keahlian yang sangat tingi dan kehati hatian sebab media yang dipakai kulit telur lebih mudah rusak dibandingkan media lainya.
Wen Fuliang biasa membuat karya seninya ini di atas kulit telur telur ayam, angsa, dan bebek biasanya kulit kulit telur ini akan dikuri menjadi tempat-tempat menarik, seperti Pagoda Dayan ikonik di Xian.
Proses pembuatan ukiran kulit telur ini petrama Wen Fuliang harus menggambar desain gambar pada kulit telur itu menggunakan alat putar listrik. Namun, sebelum ia mengukir di kulit telur tersebut terlebih dahulu, Wen mengosongkan telur itu dari putih dan kuning telur dengan menggunakan jarum suntik.
Setelah Kulit telur itu kosong barulah Wen, dapat mengukirnya secara lembut. Seniman terampil ini memegang kulit telur di satu tangan dan alat putar di tangan yg lainnya secara perlahan membuat desain yang rumit itu.
Setidaknya Wen Fuliang telah mengeluti sebagai pengerajik ukir kulit telur ini sudah selama 10 tahun dan selama itulah sudah banyak karya seni unik dari kulit telur yang telah dibuatnya.
Demikian artikel tentang Mengukir Kulit Telur Karya Seni Seorang Seniman ini dapat kami sampaikan, semoga artikel atau info tentang Mengukir Kulit Telur Karya Seni Seorang Seniman ini, dapat bermanfaat. Jangan lupa dibagikan juga ya! Terima kasih banyak atas kunjungan nya.